Tips puasa sehat, 5 makanan penambah energi saat puasa

5 MAKANAN PENAMBAH ENERGI SAAT PUASA Halo sobat, bulan ramadhan adalah bulan yang mulia dan penuh dengan keberkahan, bulan ramadhan ini adalah di mana semua umat muslim sedang menunaikan ibadah puasa, puasa adalah praktek dari menahan lapar dan haus serta menahan hawa nafsu mulai dari menjelang fajar hingga terbenamnya matahari. dan pastinya orang yang berpuasa pada saat di siang hari akan mengalami dehidrasi maupun kekurangan energi tubuh sehingga membuat tubuh terasa lemas. Nah tenang sobat ini bisa di minimalisir dengan cara mengkonsumsi makanan yang dapat meningkatkan energi saat berpusa. Berikut ini adalah 5 makanan untuk penambah energi saat puasa: 5 makanan penambah energi saat puasa: 1. Beras merah Beras merah merupakan biji-bijian seperti beras pada umumnya yaitu dari segi bentuk yang sama, akan tetapi beras merah memiliki warna yang berbeda yakni berwarna merah, beras merah merupakan biji-bijian yang kompleks, proses pengglingan nya pun berbeda di banding de...